PROJECT:
|
LOCATION
OF WORK:
|
Analysis By:
Muhammad Dzaky Firdaus
Reviewed By:
Approved By:
|
DATE:
20 April 2015
PAGE NO: 1 OF 8
|
||
JOB
DESCRIPTION:
MATERIAL TEKNIK (KEKERASAN BRINELL PALU POLDY)
|
JSA NO
ΓΌ New
Revised
|
||||
SEQUENCE
OF BASIC JOB STEPS
|
POTENTIAL HAZARDS
|
RECOMMENDED ACTION OR PROCEDURE
|
WHO
|
||
Break the job
down into steps. Each of the steps
should accomplish some major task and be logical.
|
Identify the
hazards associated with each step.
Examine each to find possibilities that could lead to an accident.
|
Using the
first two columns as a guide, decide what actions are necessary to eliminate
or minimise the hazards that could lead to an accident, injury or
occupational illness.
|
|||
1.
Mengamankan area praktek
kerja .
|
1.1.
Orang yang tidak
berkempentingan dapat masuk kedalam tempat praktikum dan dapat mengganggu
jalannya praktikum.
|
1.1.1
Membuat garis pembatas ketika
praktik
1.1.2
Jika garis sudah ada
tempatkan obyek praktik pada tempat tersebut
1.1.3
Menginformasikan kesemua
anggota praktek dan pihak yang terkait agar selama kegiatan berlangsung area
kerja terbebas dari orang-orang yang tidak berkepentingan.
1.1.4
Kelompok lain dilarang masuk
kecuali ijin terhadap kordinator praktik tersebut
|
Apprentice
|
||
PROJECT:
|
JOB
DESCRIPTION:
|
PAGE
…2... OF 8
|
||
SEQUENCE
OF BASIC JOB STEPS
|
POTENTIAL HAZARDS
|
RECOMMENDED ACTION OR PROCEDURE
|
WHO
|
|
Break the job
down into steps. Each of the steps
should accomplish some major task and be logical.
|
Identify the
hazards associated with each step.
Examine each to find possibilities that could lead to an accident.
|
Using the
first two columns as a guide, decide what actions are necessary to eliminate
or minimise the hazards that could lead to an accident, injury or
occupational illness.
|
||
1.2.
jika ada ceceran oli ataupun
genangan air dapat menyebabkan terjatuh ataupun terpeleset
|
1.2.1
Bersihkan area kerja sebelum
memulai pekerjaan
1.2.2
Rapikan barang barang yang
dapat mengganggu aktivitas praktek kerja
1.2.3
Bersihkan ceceran oli atau
air dengan menggunakan kain lap
|
Apprentice
|
||
1.3
Akses jalan sempit dan
terbatas yang dapat mengganggu aktivitas pekerja, dan peralatan alat angkat
|
1.3..1
Pastikan akses jalan dan area
pergerakan selama bekerja selalu bebas dari halangan dan hambatan
|
Apprentice
|
||
PROJECT:
|
JOB
DESCRIPTION:
|
PAGE
…3... OF .8..
|
|
SEQUENCE
OF BASIC JOB STEPS
|
POTENTIAL HAZARDS
|
RECOMMENDED ACTION OR PROCEDURE
|
WHO
|
Break the job
down into steps. Each of the steps
should accomplish some major task and be logical.
|
Identify the
hazards associated with each step. Examine
each to find possibilities that could lead to an accident.
|
Using the
first two columns as a guide, decide what actions are necessary to eliminate
or minimise the hazards that could lead to an accident, injury or
occupational illness.
|
|
2.
Mempersiapkan alat dan
peralatan
|
2.1.
Pengambilan Alat dan
peralatan yang sudah di sediakan di meja
|
2.1.1
Mengambil alat dan peralatan
yang paling terdekat untuk menghindari berdesak desakan dengan rekan yang
lain
2.1.2
Bekerjasama dengan teman
untuk membawakan alat dan peralatan yang akan di gunakan untuk praktek
|
Apprentice
|
SEQUENCE
OF BASIC JOB STEPS
|
JOB
DESCRIPTION:
|
PAGE..
4. OF ..8..
|
|
Break the job down into steps. Each of the steps should accomplish some
major task and be logical.
|
POTENTIAL HAZARDS
|
RECOMMENDED ACTION OR PROCEDURE
|
WHO
|
Identify the
hazards associated with each step.
Examine each to find possibilities that could lead to an accident.
|
Using the
first two columns as a guide, decide what actions are necessary to eliminate
or minimise the hazards that could lead to an accident, injury or
occupational illness.
|
||
2.2. Adanya peralatan yang rusak dan
tidak sesuai yang dapat mengakibatkan cidera pada tangan atau anggota tubuh
lainnya contoh; besi yang sudah tidak biasa di hitung lagi diameter dikarenakan
pemakaian yang terlalu sering
|
2.2.1
Memeriksa kondisi peralatan
apakah kondisinnya masih bagus sebelum digunakan
2.2.2
Gunakan tool yang sesuai
dengan fungsinya seperti menggunakan amplas untuk menghaluskan permukaan besi
ataupun bahan yang akan di gunakan
|
Apprentice
|
PROJECT:
|
JOB
DESCRIPTION:
|
PAGE
…5... OF 8..
|
|
SEQUENCE
OF BASIC JOB STEPS
|
POTENTIAL HAZARDS
|
RECOMMENDED ACTION OR PROCEDURE
|
WHO
|
Break the job
down into steps. Each of the steps
should accomplish some major task and be logical.
|
Identify the
hazards associated with each step.
Examine each to find possibilities that could lead to an accident.
|
Using the
first two columns as a guide, decide what actions are necessary to eliminate
or minimise the hazards that could lead to an accident, injury or
occupational illness.
|
|
3.1
Adanya oli atau yang lain
yang menyebabkan alas menjadi licin yang menyebabkan terplesetnya alat palu
poldy dan bisa jadi palu yang untuk memukul mengenai tangan.
|
3.1.1
Bersihkan alas dari oli atau
yang lainnya yang menyebabkan licin
3.1.2
Lakukan pemukulan saat alas
yang sudah di bersihkan pada kondisi kering / tidak licin
3.1.3
Hindari pemukulan pada alas
yang licin
|
Apprentice
|
|
3.
Memeriksa keadaan tempat yang
akan di gunakan untuk memukul
|
3.2
Tempat pemukulan yang kurang mendukung
seperti tidak rata atau tidak mampu menahan tekanan.
|
3.2.1
Mencari tempat yang sesuai
atau yang rata agar maksimal saat melakukan pemukulan
3.2.2
gunakan alas yang kuat dan
jangan menggunakan alas yang tidak kuat menahan tekanan contohnya ; kayu ,
tanah dan sebagainya
|
Apprentice
|
PROJECT:
|
JOB
DESCRIPTION:
|
PAGE
…6... OF 8..
|
|
SEQUENCE
OF BASIC JOB STEPS
|
POTENTIAL HAZARDS
|
RECOMMENDED ACTION OR PROCEDURE
|
WHO
|
Break the job
down into steps. Each of the steps
should accomplish some major task and be logical.
|
Identify the
hazards associated with each step.
Examine each to find possibilities that could lead to an accident.
|
Using the
first two columns as a guide, decide what actions are necessary to eliminate
or minimise the hazards that could lead to an accident, injury or
occupational illness.
|
|
3.3
Komponen hilang dan rusak dapat
mengganggu proses praktik
|
3.3.1
Semua komponen diletakan pada
tempat yang aman , atau dikembalikan kembali ke tempat awal setelah di
gunakan
|
Apprentice
|
|
4.
Melakukan Pengeksekusian
Bahan
|
4.1 Pada saat esekusi pada pemukulan palu ke
alat brinell palu poldy mengenai tangan atau jari dan anggota tubuh lainnya.
|
4.1.1 Melakukan pemukulan dan lebiih baik berkonsentrasi terlebih
dahulu
4.1.2
Berhati hati saat akan
melakukan pemukulan
4.1.3
Jangan samapai ada orang lain
yang mengganggu pada saat akan melakukan pemukulan
4.1.4
Menggunakan sarung tangan
bila perlu
|
Apprentice
|
4.2 Kompoenen/bahan yang berat dapat
terjatuh saat melakukan pemukulan karna ada gaya yang besar timbul (dapat
merusak komponen tersebut), jika posisi badan tidak tepat badan bias cidera
atau kejatuhan komponen tersebut
|
4.2.1
Penempatan bahan pada tempat
yang aman
4.2.2
Melepas komponen secara
hati-hati saat selesai pemukulan agar
komponen tidak jatuh dan rusak
|
Apprentice
|
|
4.3 Penempatan palu setelah selesai di
gunakan . Jika posisi palu tidak tepat, tidak pada tempatnya dapat
mengakibatkan kecelakaan bila terjatuh dan mengenai anggota tubuh.
|
4.3.1
Menempatkan palu pada
tempatnya atau tempat yang aman
4.3.2
Posisi palu harus benar
jangan asal menaruh
|
Apprentice
|
PROJECT:
|
JOB
DESCRIPTION:
|
PAGE
…7... OF 8..
|
|
SEQUENCE
OF BASIC JOB STEPS
|
POTENTIAL HAZARDS
|
RECOMMENDED ACTION OR PROCEDURE
|
WHO
|
Break the job
down into steps. Each of the steps
should accomplish some major task and be logical.
|
Identify the
hazards associated with each step.
Examine each to find possibilities that could lead to an accident.
|
Using the
first two columns as a guide, decide what actions are necessary to eliminate
or minimise the hazards that could lead to an accident, injury or occupational
illness.
|
|
5.
Melakukan pengukuran diameter
|
5.1. Terjadi kesalahan pada pengukuran
|
5.1.1
Menandai dan menempatkan lup
pada cekungan yang akan di ukur diameternya
5.1.2 Lakukan praktik dan pengukuran sesuai
dengan jobsheet
|
Apprentice
|
5.2. Kurangnya cahaya saat pembacaan
dengan lup
|
5.2.1
Membuka korden jendela atau
pergi ketempat yang memiliki cahaya cukup.
|
Apprentice
|
PROJECT:
|
JOB
DESCRIPTION:
|
PAGE
…8... OF 8..
|
|
SEQUENCE
OF BASIC JOB STEPS
|
POTENTIAL HAZARDS
|
RECOMMENDED ACTION OR PROCEDURE
|
WHO
|
Break the job
down into steps. Each of the steps
should accomplish some major task and be logical.
|
Identify the
hazards associated with each step.
Examine each to find possibilities that could lead to an accident.
|
Using the
first two columns as a guide, decide what actions are necessary to eliminate
or minimise the hazards that could lead to an accident, injury or
occupational illness.
|
|
6.
Menempatkan lup
|
6.1 Perhatikan penempatan lup supaya
tidak tersenggol atau terjatuh sehingga lensa pada lup tidak pecah atau lup rusak.
|
6.1.1
Jangan di tempatkan di
sembarang tempat .
6.1.2
Hindari penempatan lup pada
tempat yang sering untuk lalu lalang orang.
6.1.3
Kembalikan pada tempatnya
kembali (kotak lup)
6.1.4
Jauhkan lup pada saat sedang
melakukan pemukulan palu poldy
|
Apprentice
|
6.2 Lup yang hilang atau lupa tempat
meletakannya yang akan mengganggu
jalannya praktek
|
6.2.1
Menempatkan lup pada
tempatnya (kotak lup)
6.2.2
Meminta bantuan pada teman
untuk membantu memegangkan lup agar tidak ke di pinjam pinjam
|
Apprentice
|
|
7.
Pengembalian alat dan benda
kerja
|
7.1 Memeriksa kelengkapan alat dan
bahan yang di pinjam apakah sudah
lengkap atau ada benda kerja yang hilang atau mengalami kerusakan.
|
7.1.1
Memeriksa satu persatu alat
dan bahan yang sudah di pinjam apa mengalami kerusakan atau tidak
7.1.2
Urutan satu persatu alat dan bahan
yang sudah di pinjam apakah sudah lengkap
|
Apprentice
|
No comments:
Post a Comment